Contoh Kritik Saran Sebuah Karya

CERPEN “Titip Cinta Utuk Rama”
“Titip Cinta Untuk Rama” cerpen ini menceritakan tentang 2 orang sahabat sejati yaitu Firsta dan Rama. Mereka saling kenal sejak di Sekolah Dasar dan kebetulan mereka bersekolah di SMP yang sama. Karena mereka sudah saling kenal, di SMP pun mereka juga sangat dekat. Mereka selalu mengerjakan tugas bersama. Namun, Fista merasa ia jatuh cinta kepada Rama. Tetapi, ia menutupi perasaannya tersebut. Namun, sejak kemunculan pihak ke 3(Ika). Persahabatan mereka merenggang. Dan akhirnya musibah menimpa Firsta, ketika ia hendak menyelamatkan Rama dari maut. Firsta meninggal di UGD dan sebelum meninggal Rama sadar bahwa selama ini Firsta sangat membutuhkan perhatiannya dan Firsta menitipkan Ika kepada Rama.
Cerita ini bagus diawal menceritakan keseharian persahabatan mereka yang baik dan juga disambung dengan kisah percintaan. Namun masih ada  tanda baca yang kurang tepat , ada kata yang sulit dipahami oleh si pembaca,  penulisan kata yang salah dan kurang tepat dan ceritanya mudah ditebak isinya.

Contoh : (Tapi sesungguhnya Firsta tak memiliki hubungan khusus. Sama sekali.) dikalimat ini ada 2 kesalahan tak seharusnya tidak dan  khusus.Sama sekali seharusnya khusus sama sekali.         

Comments

Popular posts from this blog

Contoh Dialog Negosiasi 4 Orang

ENGLISH ASSIGNMENT SCRAPBOOK | A Collection of Wise Words and A Biography of The Author

Makalah Sejarah Indonesia Herman Willem Daendels